Seminar & Workshop bertema "Artificial Intelligence dan Cyber Security" yang dihadiri oleh siswa-siswi SMAN/SMKN se-Kota Kendari. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya kami dalam mempersiapkan generasi muda menghadapi tantangan dunia digital.
Jadilah bagian dari masa depan teknologi bersama STMIK Catur Sakti Kendari. Informasi lebih lanjut dan pendaftaran dapat diakses melalui situs resmi kami atau hubungi kontak yang tersedia.
Copyright © 2016 catursakti | Facebook | Twitter | Google Plus | Youtube |
Copyright © 2025